contoh npsnNISN siswa dan NPSN merupakan salah satu data yang wajib diisi saat mendaftar akun SNPMB 2025 pada 8 Januari 2025 mendatang.NPSN adalah singkatan dari Nomor Pokok Sekolah Nasional yang merupakan kode identitas resmi bagi sekolah. Begini cara cek NPSN sekolah.