muhasabah diri dalam islamMuhasabah adalah salah satu perbuatan yang dianjurkan dalam Islam. Muhasabah perlu dijadikan sebagai kebutuhan dalam diri manusia, karena memberi banyak manfaat dalam kehidupan di dunia maupun di akhirat.1. Mengevaluasi soal niat, amalan, juga dosa. Hal pertama untuk bermuhasabah adalah dengan merenungkan apa saja yang sudah kita lalui dalam hidup. Kemudian